DAFTAR ISI · Contact Us · BLOGROLL · INSPIRASI · SITEMAP · PRIVACY POLICY ·

6 Smartphone terbaik dibawah 2 juta

Smartphone sudah menjadi barang yang wajib dimiliki oleh setiap orang, karena era digital ini semua informasi yang kita butuhkan bisa kita dapatkan dengan mudah dan komunikasi bisa kita jalin dengan mudah. Smartphone dengan harga murah sering diserbu banyak orang meskipun banyak yang belum mengetahui keunggulan dan kekurangan dari produk smartphone yang dibelinya.

Smartphone murah


6 Smartphone terbaik dibawah 2 juta ini, bisa menjadi referensi anda yang punya niatan membeli smartphone yang terjangkau namun memiliki spesifikasi yang cukup tinggi dan sesuai dengan kebutuhan anda.


Berikut 6 Smartphone terbaik dibawah 2 juta :
  1. Lenovo A536
    Smartphone yang satu ini memiliki layar berukuran 5 inch, resolusinya sebesar 480 x 854 pixels dan memiliki keraparatan pixel sebesar -196 ppi. Smartphone yang satu ini tergolong bertenaga dengan dibekali RAM 1 GB dan OS Android Kitkat 4.4.2 yang berjalan pada processor Mediatek berkecepatan Quad Core 1.3 Ghz. Untuk harga Lenovo A536 berkisar 1.4 jutaan.

    Layar : 480 x 854 pixels, 5.0 inches (~196 ppi pixel density) 

    Memory Internal : 8 GB
    Memory Eksternal : microSD, up to 32 GB
    Ram : 1 GB RAM
    Jaringan : HSDPA, 21 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
    OS : Android OS, v4.4.2 (Kitkat)
    CPU : Mediatek MT6582M, Quad-core 1.3 GHz Cortex-A7
    GPU : Mali-400MP2
    Kamera Belakang : 5 MP, 2592 x 1944 pixels, autofocus, LED flash, Geo-tagging, Video
    Kamera Depan : 2 MP Baterai : Li-Po 2000 mAh

  2. Asus Zenfone 5 Lite
    Smartphone ini adalah versi murah dari Asus Zenfone 5, harganya berkisar 1.8 Jutaan. Spesifikasi yang melekat pada smartphone ini tidak jauh berbeda dengan Zenfone 4S, yaitu dengan mengandalkan processor Intel Atom Z2520 berkecapatan Dual Core 1.2 GHz, dan dibekali RAM 1 GB yang berjalan pada OS Android Kitkat 4.4.2 dan baterai Li-Po berukuran 2500 mAh.

    Layar : IPS LCD, 540 x 960 pixels, 5.0 inches (~220 ppi pixel density), corning gorilla Glass 3
    Memory Internal : 8 G
    Memory Eksternal : microSD, up to 64 GB
    RAM : 1 GB
    Jaringan : HSPA 42.2/5.76 Mbps
    OS : Android Kitkat 4.4.2
    CPU : Intel Atom Z2520, Dual-Core 1.2 GHz
    GPU : PowerVR SGX544MP2
    Kamera Belakang : 8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED Flash, Geo-tagging, touch focus, face dection, panorama, video 1080p@30fps
    Kamera Depan : VGA
    Baterai : Non-removable Li-Po 2500 mAh
  3. Samsung Galaxy J1
    Smartphone buatan samsung yang satu ini sangat terjangkau, walaupun spesifikasinya jauh lebih rendah dari dua smartphone diatas, namun smartphone ini memiliki layar lebih kecil sehingga cocok bagi anda yang tak suka smartphone berlayar besar. Salah satu dari 6 Smartphone terbaik dibawah 2 juta ini, dilengkapi dengan layar 4.3 inch beresolusi 480 x 800 pixels, dengan dapur pacu processor Dual Core 1.2 GHz dengan chipset buatan Spreadtrum, dan RAM 512 MB dengan OS Android Kitkat.

    Layar : 4.3 inches, 480 x 800 pixels (~217 ppi pixel density)
    Memory Internal : 4 GB
    Memory Eksternal : microSD, up to 32 GB
    RAM : 512 MB
    OS : Android OS, v4.4.4 (Kitkat)
    Jaringan : HSPA 21.1/5.76 Mbps
    Processor : Spreadtrum, Dual-core 1.2 GHz Cortex-A7
    GPU : Mali-400
    Kamera Depan : 2 MP
    Kamera Belakang : 5 MP, 2592 x 1944 pixels, autofocus, LED Flash, Video HD 720p
    Baterai : Li-Ion 1850 mAh
  4. Xiomi Redmi 1S
    Smartphone buatan Xiomi ini dibanderol berkisar 1.5 Juta dengan spesifikasi processor Quad Core buatan Qualcom dengan kecepatan 1.6 GHz, dan RAM 1 GB yang dioptimalkan sistem operasi Android Jelly Bean 4.3 berbalut user interface Miui V5.


    Layar : IPS Capacitive touchscreen, 720 x 1280 pixels, 4.7 inches (~312 ppi pixel density) Memory Internal : 8 GB
    Memory Eksternal : microSD, up to 32 GB

    RAM : 1 GB
    OS : Android OS, V4.3(Jelly Bean)
    Jaringan : HSPA
    Processor : Qualcomm MSM8228 Snapdragon, Quad-core 1.6 GHz Cortex-A7
    GPU : Adreno 305
    Kamera Depan : 1.6 MP
    Kamera Belakang : 8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash, Video HD 720p
    Baterai : Li-Ion 2000 mAh
  5. Lenovo A6000
    Smartphone yang satu ini bisa menjadi pilihan terbaik dari 6 Smartphone terbaik dibawah 2 Juta, karena didalamnya sudah tertanam processor Quad Core 1.2 GHz yang memiliki arsitektur 64 bit dengan chipset Qualcomm Snapdragon 410, yang di imbangi dengan performa 1 GB RAM yang berjalan pada OS Android 4.4.2 Kitkat, dengan tampilan user interface Lenovo Vibe UI.


    Layar : IPS capacitive touchscreen, 5.0 inches, 720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density)
    Memory Internal : 8 GB
    Memory Eksternal : microSD, up to 32 GB
    RAM : 1 GB
    OS : Android OS, V4.4.2 (Kitkat)
    Jaringan : HSPA, LTE cat4 150/50 Mbps
    Processor : Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410, Quad Core 1.2 GHz Cortex-A53
    GPU : Adreno 306
    Kamera Depan :  2 MP
    Kamera Belakang : 8 MP
    Baterai : Li-Ion 2300 mAh
  6. Acer Liquid Jade S55
    Smartphone yang satu ini satu – satunya yang mengusung RAM 2 GB diantara 6 Smartphone terbaik dibawah 2 juta dengan dapur pacu yang tidak kalah ganas yaitu performa dari processor Quad Core 1.3 GHz Cortex A7 yang berjalan pada OS Android 4.4.2 Kitkat dengan layar yang lebar 5.7 Inch yang dilindungi dengan Corning Gorilla Glass 3 yang mampu menghasilkan gambar beresolusi 720 x 1280 pixels.

    Layar : IPS capacitive touchscreen, 5.7 Inches, 720 x 1280 pixels
    Memory Internal : 16 GB
    Memory Eksternal : microSD up to 32 GB
    RAM : 2 GB
    OS : Android OS, 4.4.2 (Kitkat)
    Jaringan : HSPA+
    Chipset : Mediatek MT6582
    Kamera Depan : 2 MP
    Kamera Belakang : 13 MP
    SIM : Dual SIM/Nano SIM
    Baterai : Li-Ion 2500 mAh


Demikian 6 Smartphone terbaik dibawah 2 juta, semoga bisa menjadi inspirasi dan referensi bagi anda yang berniat untuk memborong smartphone dengan harga relatif terjangkau dan dengan spesifikasi yang mumpuni.


Artikel keren lainnya:

All New Cb150R 2015 Special Edition

Baru diluncurkan motor terbarunya, kini perusahaan besar asal Jepang (Honda) membuat gebrakan dengan mengeluarkan varian All New Cb150R Special Edition.

Hadir dengan dua pilihan warna Yang ganas, memunculkan kesan naked sport pada motor ini semakin melekat. Pada varian motor yang satu ini ada beberapa tambahan fitur dan aksesoris yang disematkan pada bagian motor ini.

Artikel keren lainnya:

Diberdayakan oleh Blogger.